Halau Bosan, Ini Dia 6 Game Offline Terbaik yang Perlu Kita Install

Main Game Offline

Urusan teknologi emang semakin lama akan semakin berkembang. Sekarang mah kita nggak perlu punya kuota saat bosan melanda. Ada game offline terbaik yang bisa kita mainkan. Gamenya sudah punya kualitas grafis yang bagus lho. Sudah gitu ukuran penyimpanannya juga kecil. Kita bisa main di berbagai perangkat. Mau itu di ponsel pintar hingga komputer atau laptop. … Baca Selengkapnya

7 Alasan Tinggal Di Bali yang Bikin Kita Betah

Alasan Tinggal di Bali

Aku punya beberapa kakak sepupu yang tinggal di Bali. Satu karena dia menikah dengan orang Bali. Beberapa yang lain karena merantau di sana. Pas nikahan sepupuku, aku sempat tinggal di Bali selama beberapa hari. Kami mengunjungi beberapa tempat wisata. Pantai dan lain-lain. Sempat terlintas dalam benakku yang kuutarakan pada saudara-saudara yang lain. “Enak kali ya … Baca Selengkapnya

IdeaCloud Conference 2022: Ajang Inkubator Bagi Entrepreneur

IdeaCloud Conference 2022

Setelah mendulang kesuksesan di tahun 2020 dan 2021. Kini IdeaCloud Conference 2022 kembali hadir. IdeaCloud sendiri memiliki 4 tahapan yang terdiri sebagai berikut: IdeaCloud Conference, IdeaCloud Incubator, dan IdeaCloud Performance serta IdeaCloud Venture. Keempatnya menjadi satu kesatuan ekosistem entrepreneur yang memberi dukungan penuh bagi pertumbuhan perusahaan pesertanya. Jadi, jangan ragu buat ikutan acara IdeaCloud Conference … Baca Selengkapnya

OYPMK Butuh Bebas dan Merdeka, Yuk Dukung Mereka!

OYPMK butuh bebas dan merdeka

Bulan Agustus adalah bulan Kemerdekaan RI. Pasti banyak perayaan di sana-sini. Mulai dari upacara, detik-detik proklamasi, lomba-lomba dan lain-lain. Bahkan anak-anak TK juga mengadakan karnaval. Kita yang sempurna mungkin bersuka cita menyambut perhelatan akbar ini. Tapi mereka yang difabel dan OYPMK belum tentu merasakan hal yang sama. Terlebih di pelosok negeri yang kurang atau bahkan … Baca Selengkapnya

5 Gaya Hidup Minimalis yang Bisa Bikin Kita Lebih Kaya

Gaya Hidup Minimalis

Setiap orang pasti ingin hidup kaya. Atau seenggaknya semua serba berkecukupan. Betul nggak Gaes? Cuma kadang kala kita kalah sama tuntutan gaya hidup yang berlebihan. Membuat kita susah kaya. Beberapa orang malah hidup kelilit hutang karena menuruti gaya hidup yang inginnya super mewah. Lalu gimana sih biar kita bisa lebih kaya? Gaya Hidup Minimalis yang … Baca Selengkapnya

Manfaatkan Tribelio Page untuk Belajar Digital Marketing

Belajar Digital Marketing

Bisnis online itu beraneka ragam bentuknya. Bisa jualan di media sosial atau blogger seperti yang sedang kutekuni saat ini. Makanya, biar bisnis berjalan lancer, kita perlu belajar digital marketing. Mengapa? Agar semakin banyak orang yang tertarik pada produk kita. Nggak munafik ya. Saat kita memutuskan untuk berbisnis tentu goals akhir yang kita inginkan adalah peningkatan … Baca Selengkapnya

Yuk, Bantu Anak Indonesia Wujudkan Mimpi Lewat Donasi Perlindungan Anak

Donasi Perlindungan Anak

Setiap anak berhak mendapatkan pendidikan dan kehidupan yang layak. Jelas sekali. Semua anak terlahir suci tanpa mengerti apa-apa. Sayangnya, nggak semua anak seberuntung itu. Bagi anak-anak yang kurang mampu, pendidikan menjadi hal yang mewah. Bahkan, nggak sedikit anak yang terancam putus sekolah karena kondisi ekonomi yang sulit. Oleh karena itu, program donasi perlindungan anak UNICEF … Baca Selengkapnya

4 Ide Keren Liburan Bersama Keluarga yang Seru

Liburan Bersama Keluarga

Liburan bersama keluarga itu menyenangkan. Apalagi kalau bersama keluarga besar. Pasti rame dan seru banget. Suasana bakal riuh redam kayak di pasar. Tapi bikin fun gitu. Cuma, kendala yang biasa terjadi saat mau traveling bareng rombongan adalah urusan armada yang mau ngangkut semua keluarga. Repot kalau masing-masing punya keinginan sendiri. Padahal akan lebih ringkes kalau … Baca Selengkapnya

5 Keuntungan Menjadi Reseller, Sebuah Usaha Buat Nambah Cuan

keuntungan jadi reseller

Beberapa waktu belakangan ini, aku lagi mikir. Rasanya pingin nambah penghasilan karena kebutuhan semakin banyak. Terus seorang teman menyarankan untuk menjadi resellernya saja. Seenggaknya ada beberapa keuntungan menjadi reseller. Kalau kupikir-pikir sih boleh juga saran temanku. Kita bisa jualan dan mendapat untung dari sana. Apalagi kalau produknya punya banyak yang suka. Makin gurihlah jualannya. 5 … Baca Selengkapnya

Cara Mengembangkan Potensi Diri untuk Masa Depan yang Lebih Baik

Cara Mengembangkan Potensi Diri

Saat masih berada di lingkungan pendidikan, mungkin beberapa dari kita ingin segera lulus. Alasannya biar nggak membebani orang tua dengan biaya. Atau enggan belajar dan lain-lain. Tanpa kita sadari, lulus dari pendidikan bukan berarti masalah usai. Ada banyak sekali tantangan yang menyertai setelahnya. Karena kita akan berhadapan langsung dengan masyarakat. Belum lagi urusan pekerjaan. Masa … Baca Selengkapnya